Menteri Susi menghadiri acara pernikahan Kahiyang Ayu dengan Bobby Nasution. Dia berpesan pada keduanya untuk menyajikan menu ikan ketika mereka sudah menikah.
Rabu (8/11/2017), Kahiyang Ayu dan Bobby Nasution akan resmi menikah dalam prosesi ijab kabul. Seperti apa cincin yang menandai dimulainya rumah tangga mereka?