Kawasan Puncak di Bogor jadi salah satu tempat wisata yang padat turis saat libur Lebaran. Namun tak sedikit yang mengeluhkan kemacetan di sana. Sejumlah ide pun diusulkan untuk mengatasi macetnya kawasan Puncak.
Mengakhiri rangkaian safari Ramadan di wilayah Tapal Kuda, Jawa Timur, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengunjungi Pusat Industri Mebel Bukir, Kota Pasuruan, Kamis (1/8/2013).
Konsep pariwisata syariah ini pada dasarnya adalah berlibur sambil tetap bertaqwa, wisatawan muslim tetap bisa menjalankan kewajibannya dengan mudah dan nyaman.
Percepatan pembangunan daerah tertinggal dilakukan dengan berbagai upaya yang terpadu. Selain pembangunan infrastruktur, Kementerian Pembangunan Daerah Tertinggal (KPDT)
SBY, Ibu Negara Ani Yudhoyono, sejumlah menteri, dan Kapolri kaget melihat UKM kripik dan sale pisang di Lereng Gunung Semeru beromzet Rp 22 miliar/bulan.
Para pengusaha kabel di Indonesia memanfaatkan kunjungan Wakil Menteri Perdagangan Bayu Krisnamurthi ke pabrik kabel di Jalan Daan Mogot, Jakarta. Apa isinya?
Presiden SBY kini aktif di YouTube. Presiden bakal merespons semua pertanyaan masyarakat yang diterimanya dari Twitter dan Facebook melalui YouTube. Respons ini akan tampil mingguan.
Setelah aktif di Twitter dan Fan Page Facebook, Presiden SBY kini aktif di situs video Youtube. Presiden SBY merespons semua pertanyaan masyarakat yang diterimanya dari dua akun media sosial tersebut melalui Youtube. Respons ini akan tampil secara mingguan.