Menko Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan pemerintah akan mengupayakan pendidikan tatap muka (PTM) mulai digelar dalam minggu ini.
Menurutnya, vaksinasi terhadap anak harus dibarengi dengan sosialisasi yang masif kepada para orang tua agar tidak muncul keraguan dalam pelaksanaannya.