Sepakbola
Bergkamp Dukung Henry
Dennis Bergkamp mengaku Thierry Henry adalah pasangan sempurna saat di lapangan. Ia pun yakin Henry bisa menggeser rekor gol terbanyak Arsenal yang dipegang Ian Wright.
Jumat, 26 Agu 2005 12:32 WIB







































