Sekretaris Negara Bambang Kesowo menyatakan pemberian rumah senilai Rp 20 miliar bagi mantan presiden dan wapres tidak hanya untuk Megawati dan Hamzah Haz.
Ginandjar Kartasasmita terbukti masih bertaji. Di saat sejumlah politisi seangkatannya sudah pensiun dari gedung parlemen, Ginandjar masih saja bertahan. Bahkan, kini, Ginandjar terpilih menjadi Ketua DPD.
Pihak Java Musikindo selaku promotor konser Alicia Keys memastikan konser penyanyi cantik itu dibatalkan menyusul ledakan bom di dekat Kedubes Australia.
Wartawan Tempo Ahmad Taufik mempertanyakan JPU yang menjadikan status dirinya sebagai mantan napi sebagai salah satu pertimbangan memperberat tuntutan.