detikInet
Pernah Hadang Amazon, Rakuten Tak Takut Bersaing di Indonesia
Nama Rakuten mungkin belum setenar perusahaan e-commerce lain di Indonesia. Namun raksasa Jepang ini mengaku tak gentar untuk berkompetisi. Pengalamannya dalam menghadang Amazon di AS, menjadi bekal tersendiri.
Kamis, 30 Agu 2012 16:03 WIB







































