detikNews
Tewaskan 3 Orang, Sumur Maut Diamuk Massa
Imbas tewasnya tiga orang di dasar sumur maut yang diduga mengeluarkan gas monoksida, membuat emosi puluhan warga Desa Larangan Slampar, Pamekasan, Madura tak terbendung.
Jumat, 24 Okt 2008 09:59 WIB







































