Kendati pandemi masih menghantui, diyakini tidak memukul industri HP seperti tahun lalu. Berkat 5G, angka pengapalan HP di 2021 mencapai 1,38 miliar unit.
BUMN jasa survei Indonesia menjadi wakil dalam pertemuan tahunan Indonesian Business Mission yang dihelat oleh US-ASEAN Business Council, Inc (US-ABC).
Investor kelas kakap Warren Buffett mengungkap telah melakukan kesalahan perhitungan saat mengakuisisi perusahaan suku cadang pesawat, Precision Castparts.
CEO Berkshire Hathaway, Warren Buffet telah menggerlar RUPS yang disiarkan secara live stream dari Los Angeles. Ia mengungkap 11 pengakuan mencengangkan.
Seorang bersenjata bersembunyi di Apple Store Amsterdam dengan menyandera setidaknya satu orang. Polisi mengatakan beberapa orang berhasil meninggalkan gedung.