detikNews
Seorang Menantu Tega Racuni Mertua
Entah setan mana yang merasuki jiwa SR (26) warga Sidomulyo, Kebonagung, Pacitan. Hanya karena kesal sering mendapat omelan, ibu satu anak itu tega meracuni Sarmi (50) yang tak lain mertuanya sendiri.
Selasa, 08 Jan 2013 17:06 WIB







































