detikFinance
Direksi Perusahaan Asuransi Ramai-Ramai Daftar Jadi 'Bos' OJK
Sejumlah petinggi industri asuransi mendaftar jadi komisioner OJK. Orang-orang asuransi diperlukan mengingat lembaga keuangan non-bank itu tak luput menjadi obyek pengawasan OJK.
Kamis, 09 Feb 2012 09:02 WIB







































