Wilayah pesisir Pantai Trisik, Kalurahan Banaran, Kapanewon Galur, Kulon Progo, mengalami abrasi pantai hebat pekan lalu. Warga setempat memilih tetap bertahan.
Truk tronton diduga mengalami rem blong hingga menabrak tiga mobil di depannya di Jalan Sholeh Iskandar, Kota Bogor. Lalu lintas di lokasi sempat macet.