detikFood
Bikin <i>Teppanyaki</i>, <i>Robatayaki</i> dan <i>Yakiniku</i> dengan Daging Sapi Saga, Tokushima dan Hokkaido
Kobe beef yang lembut pasti sudah pernah dicicipi oleh pencinta daging. Namun, ada tiga jenis daging sapi premium Jepang yang perlu Anda cicicpi. Karena tektur dan lembut meleleh lemaknya juara!
Selasa, 19 Mei 2015 12:09 WIB







































