detikFinance
Tak Puas Punya Kereta Cepat Terpanjang, China Siap Gelontorkan Rp 137 T
Jalur kereta cepat di China mencapai 16.000 km atau yang terpanjang di dunia. Namun, China belum puas dan akan terus memperpanjang jaringan kereta cepatnya.
Jumat, 17 Jul 2015 13:04 WIB







































