Marcus Rashford bikin hat-trick kilat sebagai pemain pengganti. Ada rekor yang terselip, juga pencapaian yang akan bikin Manajer MU Ole Gunnar Solskjaer bangga.
Mason Greenwood, pemain Manchester United akan pakai nomor punggung 11 di musim 2020/2021 ini. Ryan Giggs, eks pemain MU yang identik dengan nomor itu senang!
Mason Greenwood kembali bikin ulah. Setelah terlilit skandal membawa wanita ke hotel Timnas Inggris, kini pemain 18 tahun itu ketahuan menggunakan gas tawa.