detikFood
Keripik Ini Dikemas dalam Bentuk Mawar untuk Valentine
Cokelat sudah biasa jadi hadiah Valentine. Di Kanada, produk keripik Doritos hadir dalam kemasan bentuk mawar.
Kamis, 11 Feb 2016 09:47 WIB







































