Kemenkes mengungkapkan angka kasus dan kematian akibat kanker payudara masih sangat tinggi di Indonesia. Kemenkes mengungkap siasat untuk menanganinya.
Wamenkes Benny memastikan program makan bergizi gratis (MBG) tetap berlanjut meski ada kasus keracunan, dengan pengawasan dan perbaikan yang lebih ketat.
Warga Jakarta merayakan Car Free Day dengan mengenakan setelan pink untuk mendukung bulan kesadaran kanker payudara. Berbagai komunitas turut berpartisipasi.
Kemenkes minta BGN menambah satu tenaga ahli di bidang kesehatan lingkungan di setiap dapur MBG untuk mencegah bertambahnya kasus keracunan. Berikut lengkapnya!