Aktor Iko Uwais memimpin pertunjukan pencak silat di Istana. Iko Uwais tampil bersama mantan peraih medali emas pencak silat SEA Games 2011, Eko Wahyudi.
El Rayyi merupakan Paskibraka Nasional 2025 asal Kaltim. Dalam upacara pengibaran bendera di Istana Negara, Jakarta, ia bertugas sebagai pembentang bendera.
Upacara HUT ke-80 RI di Istana Merdeka tengah berlangsung. Selain pembawa baki, pengibar-pembentang bendera ini jadi sosok yang disorot. Siapakah mereka?