Album ke-7 Sheila on 7 (So7) yang diberi tajuk Berlayar telah dirilis. Detikhot pun mengupas tentang lagu-lagu mereka bareng personel So7. Simak yuks. Selasa (22/3/2011) detikhot sempat berbincang singkat dengan band yang digawangi Eross (gitar), Duta (vokal), Adam (bass) dan Brian (drum) itu. Album Berlayar jadi lembaran baru mereka menata masa depan So7.
Album ke-7 Sheila on 7 (So7) yang diberi tajuk 'Berlayar' telah dirilis. Detikhot pun mengupas tentang lagu-lagu mereka bareng personel So7. Simak yuks.
Dalam konteks genre musik, J-Rocks adalah istilah yang kerap dipakai untuk memberi tanda atau ciri bagaimana jenis musik ini dengan ragam karakternya. Dalam hal ini "J" adalah bermakna negara.