Stasiun Halim di Jakarta Timur sudah hampir rampung. Stasiun ini nantinya akan terintegrasi dengan berbagai angkutan umum baik perkotaan maupun antar kota.
Kemacetan di Tol Jagorawi terdeteksi di pagi hari yang basah ini. Kemacetan di jalan bebas hambatan Bogor arah Jakarta ini berlangsung sepanjang sekitar 8 km.