Simak fakta terkini terkait bus TransJakarta rute menuju Bandara Soekarno-Hatta dipastikan untuk masyarakat umum yang akan diuji coba mulai awal Juli 2023.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meninjau Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati, Majalengka. Jokowi merasa senang dengan aktivitas BIJB saat ini.
Jalan Poros Pinrang-Sidrap, Sulsel, rusak penuh lubang dan minim lampu penerangan. Kondisi ini berbahaya bagi pengendara yang melintas saat malam hari.
Dinkes Bangkalan menyebut pihaknya belum bisa mengeluarkan dana bantuan. Ini terkait kasus pria yang memberi surat tanah ke RSUD Syamrabu sebagai jaminan.
Pasien RSUD Syamrabu Bangkalan menggunakan surat tanah orang tuanya sebagai jaminan biaya pengobatan. Ia tak punya uang membayar biaya pengobatan Rp 18 juta.
Pasien yang menjaminkan surat tanahnya karena tak bisa membayar biaya RS ditolak saat mengajukan bantuan. Dinsos Bangkalan mengungkap alasan penolakan ini.