Starlink yang notabene adalah satelit asing dikhawatirkan akan mengancam kedaulatan keamanan negara karena akan uji coba layanan internet di IKN Nusantara.
Layanan internet berbasis satelit Starlink sudah lolos Uji Laik Operasi (ULO) untuk jualan internet ke pelanggan ritel. CEO SpaceX Elon Musk akan datang ke RI?
Apjatel mengkhawatirkan keberadaan Starlink di kota mengganggu ekosistem jaringan lokal. Berikut respons Menkominfo Budi Arie Setiadi terkait hal tersebut.
Asosiasi Penyelenggara Jaringan Telekomunikasi khawatir keberadaan Starlink bisa mengganggu jaringan lokal di perkotaan. Berikut respons Menkominfo Budi Arie.
Layanan internet berbasis satelit Starlink sudah lolos Uji Laik Operasi (ULO) Kementerian Kominfo sebagai syarat untuk jualan internet ke masyarakat Indonesia.