Enea Bastianini heran dengan keputusan Ducati yang lebih memilih Marc Marquez dan rela kehilangan dua pebalap sekaligus, yakni dirinya dan Jorge Martin.
Enea Bastianini mesti berpisah dengan Ducati di akhir musim ini. Pebalap Italia itu mengaku masih tak bisa memahami keputusan Ducati mempromosikan Marc Marquez.