Sebanyak 16 pelajar diduga akan tawuran diamankan. Dari tangan mereka, petugas turut menyita berbagai jenis senjata tajam (sajam) yang akan digunakan tawuran.
Kasus pemukulan Ketua PDIP Sawunggaling Surabaya masih belum ada titik terang. Pelaku belum diperiksa dan korban yang sakit membuat kasus itu belum ada kemajuan
Eks Direktur RSU Tangsel Ida Lidia divonis hukuman bui 2,5 tahun atas korupsi pengadaan jasa keamanan di Dinas Kesehatan yang merugikan negara Rp 1,1 miliar.
Kerangka manusia dalam posisi duduk ditemukan di sebuah rumah kosong di Bandung. Sebelumnya, penemuan tengkorak sempat menggegerkan warga di beberapa daerah.