Perumahan Ciledug Indah, Kota Tangerang, dilanda banjir, Rabu (1/1/2020). Kini air telah surut. Mereka menceritakan pengalaman saat bertahan dari banjir.
Viral video Camat Ciledug, Syarifuddin memarahi relawan yang tengah membantu korban banjir di Perumahan Wisma Tajur. Usai viral, Syarifuddin meminta maaf.
Warga ramai-ramai berkerumun menunggu di pintu Mal CBD Ciledug yang akan dibuka. Pihak pengelola mal mendapat teguran dari kepolisian dan camat setempat.