Rombongan Muspida I Sulawesi Selatan (Sulsel) yang dipimpin Gubernur Sulsel Syahrul Yasin Limpo akan meninjau situasi keamanan menyusul kerusuhan Pilkada di Tana Toraja. Pesawat Cassa yang ditumpanginya terhadang cuaca buruk.
Perdana Menteri (PM) Australia Kevin Rudd berjanji akan mengerahkan segala upaya untuk menemukan salah satu orang terkaya Australia dan para bos pertambangan lainnya yang hilang di kawasan hutan lebat di Afrika.
Abby Sunderland, gadis California, AS, yang mencoba berlayar keliling dunia seorang diri telah diketahui keberadaannya. Sebelumnya gadis berumur 16 tahun itu dilaporkan hilang di perairan Samudera Hindia.
Lebih 700 orang peserta Freedom Flotilla (Armada Kebebasan) saat ini masih disandera Israel di kawasan pelabuhan Asdhod. Turki mengirimkan 3 pesawat untuk membawa mereka meninggalkan negeri zionis itu.
Golf Tournamen 'Swing For Giving' UGT 2010 akan diadakan hari Minggu, 30 Mei di Bandung Giri Gahana Golf and Resort, Jatinangor Sumedang. Tertarik? Daftarkan segera diri Anda! Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi Devanti Puri K.S di 0856-9100-3113, atau Ratih Frayunita di 0857.2215.4323.
Pemerintah meminta jajaran direksi PT Merpati Nusantara Airlines (Persero) yang baru bisa meningkatkan kinerja perseroan yang saat ini dinilai masih kritis meski membaik.
Mensos Salim Segaf Al Jufri kembali dengan selamat ke tanah air, Jumat (21/5/2010) malam. Dalam perjalanannya dari Beijing, China ke Shanghai, pesawat Air China yg ditumpanginya sempat mengalami kebakaran kecil.
Bea Cukai Juanda, Surabaya menggagalkan penyelundupan narkoba jenis shabu-shabu. Barang haram seberat 50 gram itu dibawa seorang tenaga kerja wanita (TKW) asal Lumajang bernama Saidah.