detikNews
Jokowi: Tarif Parkir Naik untuk Batasi Kendaraan Pribadi
Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo mengusulkan kenaikan hingga empat kali lipat untuk tarif parkir. Alasannya mengusulkan itu adalah membatasi penggunaan kendaraan pribadi.
Rabu, 10 Jul 2013 11:45 WIB







































