Sepakbola
Seri Lawan Argentina, Keluarga Kerajaan Belanda 'Akur'
Tidak ada gol, tidak ada pemenang. Laga Belanda dan Argentina berkesudahan seri 0-0, keharmonisan rumah tangga Pangeran Willem Alexander pun terjaga.
Jumat, 23 Jun 2006 16:49 WIB







































