detikNews
Manusun Hanya Mengalami Gangguan Pernapasan
Manusun Sihombing (64) yang terjatuh ke sumur sedalam delapan meter itu akhirnya bisa terselamatkan. Setelah bertaha sekitar tiga jam, pria tersebut berhasil diangkat petugas Damkar Kota Bandung tali sekitar pukul 17.00 WIB, Rabu (3/3/2010).
Rabu, 03 Mar 2010 17:40 WIB







































