Timnas Indonesia U-23 sangat buas saat menghadapi Brunei Darussalam di babak pertama. Lima gol disumbangkan Jens Raven untuk membawa Indonesia unggul 7-0.
Kapal nelayan KMN ALBAKOR 01 hilang kontak di Samudera Hindia. Upaya pencarian oleh Satpolairud dan TNI AL masih berlangsung untuk menemukan nahkoda-awaknya.
Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka unggul di Papua Tengah berdasarkan rekapitulasi nasional Pemilu 2024 di KPU. Prabowo-Gibran memperoleh 638.616 suara.
Bawaslu RI buka suara soal video yang menarasikan surat suara di Jeddah, Arab Saudi, telah tercoblos. Bawaslu melakukan penelusuran terkait informasi tersebut.
Presiden Prabowo Subianto anugerahkan Bintang Republik Indonesia Utama ke almarhum Jenderal Hoegeng. Penghargaan diterima oleh cucunya, Rama, dengan penuh haru.