detikNews
Lapas Memprihatinkan, Kemenkum HAM Mesti Ajukan Penambahan Anggaran
Komisi III meminta pemerintah dalam hal ini Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia mengajukan tambahan anggaran untuk perbaikan kondisi lembaga pemasyarakatan (Lapas). Sebab, sebagian besar kondisi lapas sudah tidak representatif lagi untuk menampung narapidana.
Rabu, 27 Jul 2011 19:24 WIB







































