detikHealth
Hamil Palsu, Saat Tubuh Alami Tanda Kehamilan Tapi Tak Ada Janin di Rahim
Kehamilan merupakan saat yang paling membahagiakan bagi setiap calon orang tua. Tetapi kehamilan tidak selalu berakhir dengan kebahagiaan lantaran lahirnya bayi. Dalam kasus yang jarang terjadi, seorang wanita meyakini bahwa dirinya hamil, namun kenyataannya ia tidak hamil.
Rabu, 18 Des 2013 16:16 WIB







































