Tuntutan Kepala Desa secara terbuka harus diapresiasi, paling tidak publik diberi kesempatan menilai dan menimbang sendiri, tuntutan ini masuk akal atau tidak.
Dalam konteks kebijakan pengupahan tampaknya beberapa poin dalam Perppu Cipta Kerja mengubah kebijakan pengupahan yang ada dalam UU CK dan aturan turunannya.
Ambang batas mencalonkan presiden sebesar 20% dalam UU Pemilu digugat PKN ke Mahkamah Konstitusi. Dua partai politik di DPR menyambut gugatan tersebut.
Draf Rancangan Undang-Undang Perlindungan Pekerja Rumah Tangga (RUU PPRT) masih dibahas di DPR. Dalam RUU ini, diatur soal ancaman pidana bagi pemberi kerja.
Tinggalkan IndoXXI atau LK21! 20 link nonton film online ini lebih aman bebas malware bikin rekening ludes, ada Disney Plus, Netflix, Prime hingga Maxstream
Presiden Joko Widodo (Jokowi) memprioritaskan Rancangan Undang-Undang tentang Perlindungan Pekerja Rumah Tangga (RUU PPRT) disahkan menjadi UU tahun ini.