detikNews
Anies Baswedan Gerilya ke Pesisir Pantai Bantul, Dekati Petani
Calon Presiden peserta konvensi Partai Demokrat, Anies Baswedan blusukan ke pesisir pantai. Kali ini, ia mendekati petani di pesisir pantai Pandansimo, Bantul, Yogyakarta, Sabtu(21/12/2013).
Minggu, 22 Des 2013 00:50 WIB







































