detikNews
Panda dan Paskah Jadi Tersangka Kasus Suap Miranda
KPK menetapkan sejumlah tersangka kasus suap pemilihan Deputi Gubernur Senior BI Miranda S Goeltom. Dari sejumlah nama tercatat nama politisi senior PDIP Panda Nababan dan mantan Kepala Bapenas Paskah Suzetta.
Rabu, 01 Sep 2010 15:37 WIB







































