detikNews
Sah, Dana Rp 2,3 Triliun untuk Penanganan Corona di Jatim Disetujui
Pemprov Jatim menyiapkan dana Rp 2,384 triliun untuk penanganan COVID-19. Dana penanganan COVID-19 tersebut telah disetujui oleh DPRD Jatim serta OPD terkait.
Senin, 13 Apr 2020 18:43 WIB







































