Citilink resmi membuka kembali rute penerbangan Banyuwangi-Denpasar Pulang Pergi (PP). Pembukaan ditandai dengan penerbangan perdana dari Denpasar-Banyuwangi.
Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR)/BPN, Surya Tjandra, bercerita masalah yang dihadapi Badan Pertanahan Nasional (BPN) saat mengurusi konflik agraria.
Kapolda Kalimantan Tengah (Kalteng), Irjen Dedi Prasetyo membantah tudingan kriminalisasi oleh pihaknya terhadap tokoh adat Kinipan, Lamandau, Effendi Buhing.
"Hari ini kembali kriminalisasi terhadap Effendi Buhing Ketua Masyarakat Adat Laman Kinipan karena mempertahankan dan melindungi wilayah adatnya," ujar KNPA.
Menteri ATR Sofyan Djalil menilai adanya penolakan terkait Omnibus Law Cipta Kerja disebabkan oleh dua hal, yaitu ketidaktahuan dan kepentingannya terganggu.