Bapak kos di Semarang ditetapkan jadi tersangka usai menyiksa dan memakan daging kucing. Ketua PBNU Fahrur Rozi atau Gus Fahrur meminta agar pelaku dihukum.
Kekayaan bahasa daerah Indonesia terancam hilang. Lia Istifhama mendesak pemerintah serius menyusun kamus untuk melestarikan 718 bahasa lokal yang ada.