Wolipop
KDRT Pada Suami: Dipukuli Istri Karena Salah Potong Rambut
Kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) tidak hanya terjadi pada istri. Para suami pun rupanya mengalami hal serupa. Pria ini misalnya mengaku dipukuli karena sang istri tidak suka potongan rambutnya.
Jumat, 27 Jan 2012 08:15 WIB







































