detikNews
10 Orang Jadi Tersangka Bawa Kabur Jenazah dan PDP Corona dari RS di Makassar
Polisi terus mendalami peran dari 33 orang yang diamankan terkait kasus jenazah dan PDP COVID-19 yang dibawa kabur dari sejumlah rumah sakit di Kota Makassar.
Rabu, 10 Jun 2020 13:37 WIB