detikRamadan
Pemkot Solo Larang Toko Pajang Minuman Beralkohol Selama Ramadan
Toko-toko di Kota Solo diharuskan untuk tidak memamerkan dagangan minuman beralkohol jenis dan golongan apapun selama bulan puasa. Ketentuan itu termasuk untuk minuman beralkohol rendah.
Kamis, 04 Jul 2013 17:55 WIB







































