Bunga mengatakan untuk panggilan hari ini di Polda Metro Jaya, dia hanya dimintai keterangan untuk 1 kasus, yakni yang kerugiannya senilai Rp 6,2 miliar.
Artis Bunga Zainal diperiksa polisi atas laporannya terkait dugaan penipuan investasi dengan kerugian Rp 6,2 miliar. Dia juga serahkan bukti-bukti ke penyidik.
YouTuber Korea Selatan Oking jadi pemenang reality show 'The Influencer' yang tayang di Netflix. Tapi kabar terbaru menyebut dirinya didiskualifikasi. Kenapa?