detikSport
Tekuk Tsonga, Djokovic Juara
Novak Djokovic menjadi orang yang mampu menghentikan sepak terjang rising star Jo-Wilfried Tsonga. Petenis nomor tiga dunia itu pun tampil sebagai juara Australia Terbuka.
Minggu, 27 Jan 2008 20:41 WIB







































