Ada satu slogan yang sedang hangat dibicarakan di lingkungan kerja saya saat ini, yaitu 'Extraordinary Flores'.Dan, dua minggu yang lalu, saya berkesempatan membuktikan keluarbiasaan Flores.
Hari masih pagi tapi Kepala Daerah Kerja (Kadaker) Madinah Akhmad Jauhari sudah kedatangan tamu. Mereka adalah perwakilan 5 calon jamaah haji yang kehilangan kopor dalam perjalanan darat dari Jeddah ke Madinah.
14 Penumpang dan 4 kru pesawat Cassa 212 yang jatuh di Pegunungan Bahorok diketahui meninggal dunia. PT NBA selaku maskapai pemilik pesawat meminta maaf kepada seluruh keluarga korban.
Pesawat Cassa 212 yang jatuh di lereng Pegunungan Bahorok, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara (Sumut) ternyata milik Badan Pengkajian dan Penarapan Teknologi (BPPT). Pesawat itu hanya disewa oleh Nusantara Buana Air (NBA) sejak tahun 2008.
Dirjen Perhubungan Udara (Dirjen Hubud) Kemenhub mengungkapkan data terkait pesawat Cassa 212 milik Nusantara Buana Air yang hilang di Aceh Tenggara. Salah satunya adalah pesawat tersebut buatan PT IPTN.
Keberadaan pesawat Cassa 212 milik Nusantara Buana Air (NBA) yang membawa 18 orang diketahui berada di lereng pegunungan Bahorok, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara (Sumut).
Badan Search and Rescue Nasional (Basarnas) I Medan mengirim tim ke lokasi yang diperkirakan tempat terakhir hilangnya kontak pesawat Nusantara Buana Airlines. Tim bergerak dari Medan dengan menggunakan mobil
Semua pihak masih berupaya mencari pesawat Cassa 212 milik PT Nusantara Buana Air (NBA). Pesawat hilang kontak dalam perjalanan dari Medan-Kutacane. Di dalam pesawat ada 14 penumpang dan 4 awak pesawat.