Penyanyi senior Titiek Puspa dilarikan ke rumah sakit untuk operasi. Manajernya memastikan kondisinya baik dan bukan karena stroke, melainkan kelelahan.
Tim woodball Indonesia mengukir prestasi di Taiwan Open 2025 dengan meraih satu emas dan dua perak. Hasil ini jadi modal menuju SEA Games akhir tahun ini.