detikTravel
Sst! Ada Kota Bawah Tanah Rahasia di Beijing
Tahukah Anda, China punya kota di bawah tanah Dixia Cheng di Beijing. Luasnya mencapai 85 kilometer persegi dan sudah ada sejak tahun 1970-an untuk mengantisipasi perang nuklir. Bagaimana isi kota bawah tanah tersebut?
Senin, 04 Nov 2013 16:28 WIB







































