Satu unit truk trailer muatan kedelai tertabrak kereta api (KA) Harina di perlintasan Kaligawe Semarang pagi tadi. Satu orang meninggal dalam peristiwa itu.
Dua korban kecelakaan tertemper Kereta Api Siliwangi di jalur Desa Cipurut, Kecamatan Cireunghas, Kabupaten Sukabumi, hingga kini masih berjuang di ruang ICU.
Kereta Api Harina bertabrakan dengan truk di Semarang, viral di media sosial. Tidak ada korban, namun lokomotif mengalami kerusakan. Keterlambatan 218 menit.
Seorang pria berinisial DS (27) ditemukan tewas usai tertemper kereta api Prabumulih. Korban sempat dilarikan ke RSUD AR Bunda, namun nyawanya tak tertolong.