Sepakbola
Del Piero Masih Belum Puas
Menjadi topskor sepanjang masa Juventus dengan 185 gol tidak membuat Alessandro Del Piero puas. Striker Italia itu berhasrat membuat jumlah golnya lebih banyak lagi.
Rabu, 11 Jan 2006 10:01 WIB







































