Batik memang lekat dengan Indonesia karena hampir di tiap daerah memiliki motifnya. Produk budaya batik juga pernah diklaim dimiliki oleh dua negara ini.
Menlu Retno L.P Marsudi, Menkominfo Budi Arie Setiadi, hingga Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan (Zulhas) tampil menawan dengan balutan batik khas nusantara.
Kuasa hukum Miss Universe Indonesia 2023 Mellisa Anggraini dan beberapa saksi mendatangi Polda Metro Jaya untuk diperiksa terkait pelecehan body checking.