Kim Jong Un mengatakan negaranya "siap untuk memobilisasi" penangkal nuklirnya jika terjadi bentrokan militer dengan Amerika Serikat dan Korea Selatan.
Junta Myanmar menuai kecaman dari dunia internasional usai melakukan eksekusi mati terhadap empat tahanan, termasuk seorang aktivis pro-demokrasi terkemuka.
Pesawat pengangkut dari Serbia menuju Bangladesh jatuh di perairan Yunani. Ternyata muatannya 11 ton senjata. Yunani menuntut keterangan dari Serbia soal itu.
Negara-negara tetangga Myanmar yang tergabung dalam ASEAN memberikan teguran keras atas eksekusi mati oleh junta militer terhadap empat aktivis politik.