detikNews
Berani Coba Es Krim Rasa Ikan Pindang?
Es krim pada umumnya mengandung berbagai macam rasa buah. Namun siswa SMA Mazraatul Ulum, Paciran, Lamongan bisa membuat kreasi es krim rasa ikan pindang.
Kamis, 27 Apr 2017 16:59 WIB







































